Select Menu

Slider

Animanga

Anime

Japanese

Cosplays

Berita Music

Game

Lyrics

» » Top 15 Anime Adaptasi Light Novel Dengeki Bunko
«
Next
Posting Lebih Baru
»
Previous
Posting Lama



Website Anikore merilis daftar peringkat 15 anime adaptasi light novel terbitan Dengeki Bunko terbaik. Daftar tersebut didasarkan pada penilaian pengguna website.

Dengeki Bunko sendiri merupakan salah satu penerbit di Jepang yang menerbitkan light novel populer yang seringkali diadaptasi ke format anime, seperti Sword Art Online, Shakugan no Shana, Oreimo, Certain Magical Index/Scientific Railgun, hingga Durarara!

Berikut daftar lengkap 15 judul anime tersebut :

Top 15 Anime Adaptasi Light Novel Dengeki Bunko
RankAnime
1A Certain Magical Index II
2A Certain Magical Index
3Sword Art Online
4Oreimo
5Durarara!!
6Spice and Wolf
7Spice and Wolf II
8The Pet Girl of Sakurasou
9Ground Control to Psychoelectric Girl
10Heaven's Memo Pad
11Baccano!
12The Devil is a Part-Timer!
13Accel World
14Horizon in the Middle of Nowhere
15Ro-Kyu-Bu!

Bagaimana pendapat sobat FUN? Apakah setuju dengan daftar di atas? Jangan ragu untuk berkomentar ya :D

Referensi :
ANN
Anikore

About UnknownOtaku Station

Otaku Station adalah sebuah Organisasi Pecinta Anime Indonesia , yang memiliki fanspage , group dan website! , yang berbagi info , game , dll sebagai sesama otaku , Always Be An Otaku
«
Next
Posting Lebih Baru
»
Previous
Posting Lama
Comments
0 Comments

Tidak ada komentar

Leave a Reply